Sekapur Sirih

Surabaya, eHealth. Pembangunan kesehatan diarahkan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar peningkatan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dapat terwujud. Pembangunan kesehatan diselenggarakan dengan berdasarkan pada perikemanusiaan, pemberdayaan dan kemandirian, adil dan merata, serta pengutamaan dan manfaat dengan perhatian khusus pada penduduk rentan, antara lain ibu, bayi, anak, Lanjut Usia (Lansia) dan keluarga miskin.


Berita Terbaru

Waspada, Darah Tinggi dan Diabetes Dapat Menyerang Balita

Waspada, Darah Tinggi dan Diabetes Dapat Menyerang Balita

Surabaya, eHealth. Dahulu, Balita gemuk atau berat badan diatas rata-rata anak seusianya (obesitas) identik dengan kelucuan dan menggemaskan. Tetapi, banyak orang tua yang tidak menyadari bahwa dibalik tubuh Balita yang menggemaskan tersebut menyimpan sejumlah potensi yang dapat menimbulkan penyakit, seperti Diabetes, darah tinggi (Hipertensi), Jantung,