Sekapur Sirih

Surabaya, eHealth. Pembangunan kesehatan diarahkan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar peningkatan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dapat terwujud. Pembangunan kesehatan diselenggarakan dengan berdasarkan pada perikemanusiaan, pemberdayaan dan kemandirian, adil dan merata, serta pengutamaan dan manfaat dengan perhatian khusus pada penduduk rentan, antara lain ibu, bayi, anak, Lanjut Usia (Lansia) dan keluarga miskin.


Berita Terbaru

Lakukan Senam Bersama Kader dan Relawan Paliatif

Lakukan Senam Bersama Kader dan Relawan Paliatif

Surabaya, eHealth. Suasana Taman Paliatif di hari Sabtu (14/10/2017) yang terletak di Jl. Kesumba, Kecamatan Tambaksari sejak pukul 06.00 pagi sudah dipadati oleh puluhan kader Paliatif Puskesmas, warga sekitar taman, dokter dari RSUD Dr. Soetomo, sampai dengan pasien kanker. Mereka berkumpul di taman yang ditujukan