Sekapur Sirih

Surabaya, eHealth. Pembangunan kesehatan diarahkan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar peningkatan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dapat terwujud. Pembangunan kesehatan diselenggarakan dengan berdasarkan pada perikemanusiaan, pemberdayaan dan kemandirian, adil dan merata, serta pengutamaan dan manfaat dengan perhatian khusus pada penduduk rentan, antara lain ibu, bayi, anak, Lanjut Usia (Lansia) dan keluarga miskin.


Berita Terbaru

Koordinasi Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga (PISPK) Tingkat Dinas Kesehatan dengan Lintas Sektor.

Koordinasi Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga (PISPK) Tingkat Dinas Kesehatan dengan Lintas Sektor.

Hai #DulurSehatSby. Dinas Kesehatan Kota Surabaya melakukan kegiatan Koordinasi Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga (PISPK) Tingkat Dinas Kesehatan dengan Lintas Sektor. Gelaran tersebut dilaksanakan pada Kamis, (9/06) bertempat di Gedung Wanita Candra Kirana, Lt 2 Alamat : Jl Kalibokor Selatan No.2 dengan dihadiri oleh 

LINTAS SIANG SURABAYA : BIJAK MEMILIH VITAMIN UNTUK KELUARGA DALAM RANGKA HARI KELUARGA NASIONAL

LINTAS SIANG SURABAYA : BIJAK MEMILIH VITAMIN UNTUK KELUARGA DALAM RANGKA HARI KELUARGA NASIONAL

LINTAS SIANG SURABAYA : BIJAK MEMILIH VITAMIN UNTUK KELUARGA DALAM RANGKA HARI KELUARGA NASIONAL Hai #DulurSehatSby. Dalam rangka menyambut Hari Keluarga Nasional tanggal 29 Juni 2022 mendatang, Dinas Kesehatan Kota melakukan kegiatan On Air dengan tema Bijak Memilih Vitamin untuk Keluarga Nasional di Lintas Surabaya