Sekapur Sirih
Surabaya, eHealth. Pembangunan kesehatan diarahkan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan, dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar peningkatan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dapat terwujud. Pembangunan kesehatan diselenggarakan dengan berdasarkan pada perikemanusiaan, pemberdayaan dan kemandirian, adil dan merata, serta pengutamaan dan manfaat dengan perhatian khusus pada penduduk rentan, antara lain ibu, bayi, anak, Lanjut Usia (Lansia) dan keluarga miskin.
Surabaya, eHealth. Cuci tangan terkadang menjadi hal yang sering disepelekan. Namun sebenarnya cara paling paling mudah dan murah untuk mencegah penyebaran penyakit salah satunya dengan cuci tangan. Dengan mencuci tangan yang benar, maka kita akan terhindar dari kuman dan kotoran yang ada di sela-sela jari. …
Surabaya, eHealth. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) sudah menjadi kebiasaan yang dilakukan setiap hari oleh Masyarakat yang berada di Kelurahan Jambangan untuk menjaga kesehatan keluarga. Tak heran jika Kelurahan Jambangan kini masuk nominasi yang akan mengikuti lomba PHBS tingkat nasional tahun 2014 nanti. Surabaya …