Profile Puskesmas
PEMERINTAH KOTA SURABAYA
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS GUNUNG ANYAR
- Identitas Puskesmas
- Nama : Puskesmas Gunung Anyar
- Nama Kepala : drg. Ni Made Sariyani Dusak
- Alamat : Jl. Gunung Anyar Timur No. 70 Surabaya 60294
- No. Telp : 031-8707475
- Status Akreditasi : Utama
Motto
“Kepuasan anda adalah kebanggaan kami”
Visi
Mewujudkan UPTD Puskesmas Gunung Anyar menjadi pilihan utama masyarakat Kecamatan Gunung Anyar dan sekitarnya dalam mendapatkan pelayanan kesehatan yang bermutu
Misi
- Meningkatkan mutu pelayanan kesehatan
- Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan sumber daya manusia
- Meningkatkan peran serta masyarakat di bidang kesehatan
MAKLUMAT PELAYANAN
- Info Layanan
- Jadwal Pelayanan
- Pagi Senin-Kamis : 07.30 – 14.30
- Jumat : 07.30 – 11.30
- Sabtu : 07.30 – 13.00
- Jadwal Pelayanan Sore
- Senin – Jumat : 14.30 – 17.30
- Jadwal Pelayanan
- Pelayanan
- Pelayanan Pemeriksaan Umum
- Pelayanan Pemeriksaan Lansia
- Pelayanan Pemeriksaan Gigi & Mulut
- Pelayanan KIA-KB, Pelayanan Gizi
- Pelayanan Psikologi
- Pelayanan Kesehatan Lingkungan
- Pelayanan IMS
- Pelayanan Pojok TB
- Pelayanan Gawat Darurat
- Pelayanan Kefarmasian
- Pelayanan Laboratorium
- Pelayanan Rawat Inap
- Pelayanan Persalinan
- Pelayanan Unggulan
- Vaksinasi Covid-19
- Pelayanan Luar
- Pustu : –Pustu Rungkut Menanggal
- No. Telp Pustu : 087859960951
- Poskeskel : Poskeskel Gunung Anyar, Poskeskel Rungkut Menanggal, Poskeskel Rungkut Tengah, Poskeskel Gunung Anyar Tambak
- No. Telp Poskeskel :
- Poskeskel Gunung Anyar ( Nuning Dwi W 081336103291 )
- Poskeskel Rungkut Menanggal ( Nurma Hanani Safitri 085649477249)
- Poskeskel Rungkut Tengah ( Mau Idotul Chasanah 085730060473)
- Poskeskel Gunung Anyar Tambak ( Fadilla Soim Aryono 081938373870 )
INFORMASI MEDIA SOSIAL & PENGADUAN
Call Center / WA | Media Center / 62081334937374 |
@pkmgununganyar | |
pkmgununganyar@gmail.com |
Tata Cara Untuk Pengaduan