KUNJUNGAN YAYASAN NOORA HEALTH INDONESIA KUNJUNGI POSYANDU KELUARGA NUSA INDAH KELURAHAN PAKIS DAN PUSKESMAS PAKIS
#DulurSehatSby. Posyandu Keluarga Nusa Indah dan Puskesmas Pakis menerima kunjungan istimewa dari Yayasan Nora Health Indonesia pada Kamis (16/1). Tujuan dari kunjungannya ini untuk melihat inovasi serta Bagaimana Pemerintah Kota Surabaya dalam memberikan layanan kesehatan terhadap warganya. Tim Yayasan Nora Health Indonesia terdiri dari Dr. …