Baksos 8

Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini bersama jajaran seluruh Kepala Dinas se-Kota Surabaya hadir di bakti sosial kesehatan dan pelayanan terintegrasi di Jl. Pogot, Kenjeran Surabaya untuk menjembatani kebutuhan warga.